Jumat, 31 Januari 2014

Pertiwiku

Senja kala merayap

Merona nila di ufuk barat
Lembayung mega semburat
Hewan malam mulai mencari
Sumber penghidupan
Diantara barisan itu
Terdapat jiwa yang menggebu
Dalam teguhnya jiwa
Bersatu dalam raga dan sukma
Berjuang demi negara
Tercinta
Beralaskan tekad
Berpayungkan semangat
Untuk negeri pertiwi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar